Pengembangan Media Video Pembelajaran Berbasis Aplikasi Kinemaster Pada Mata Pelajaran PAI Dikelas VII SMP Negeri 2 Bekri
Abstract
Penggunaan teknologi dalam pendidikan telah menjadi fokus utama dalam upaya meningkatkan kualitas pembelajaran di berbagai tingkatan sekolah. Salah satu aplikasi yang menarik perhatian dalam konteks ini adalah Kinemaster, sebuah aplikasi penyunting video yang memiliki beragam fitur untuk pembuatan konten multimedia. Media pembelajaran digunakan untuk meningkatkan efektivitas penyampaian pesan pembelajaran, namun seringkali penggunaannya masih terbatas dan kurang bervariasi. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media video pembelajaran berbasis aplikasi kinemaster pada mata pelajaran PAI dikelas VII dengan materi hidup tenang dengan kejujuran, amanah, dan istiqomah, dan juga untuk mengetahui kelayakan media video pembelajaran berbasis aplikasi Kinemaster pada mata pelajaran PAI dikelas VII SMP Negeri 2 Bekri. Metode penelitian ini mengadopsi pendekatan Research and Development (R&D) dengan model 4D yang terdiri dari tahap define (Pendefinisian), design (Perancangan), development (Pengembangan), dan disseminate (Penyebarluasan). Hasil penelitian menunjukkan bahwa produk yang dihasilkan sangat layak digunakan, dengan hasil validasi ahli materi mencapai 95% dalam kriteria sangat layak, serta validasi ahli media mencapai 95% dalam kriteria sangat layak. Kemudian mendapatkan hasil respon positif dari guru dan siswa yaitu 90% dan 92,72%. Dengan demikian, media video pembelajaran berbasis aplikasi Kinemaster pada mata pelajaran PAI dikelas VII SMP Negeri 2 Bekri dinyatakan sangat layak untuk digunakan.
Kata kunci: media pembelajaran, video kinemaster, PAI, Research and Development
Full Text:
PDFReferences
Agustiningsih, A. (2015). Video Sebagai Alternatif Media Pembelajaran Dalam Rangka Mendukung Keberhasilan Penerapan Kurikulum 2013 di Sekolah Dasar. Pedagogia : Jurnal Pendidikan, 4(1), 50–58. https://doi.org/10.21070/pedagogia.v4i1.72
Andi Kristanto. (2020). Media Pembelajaran. Surabaya : Penerbit Bintang Surabaya.
Anshar, M. (2017). Kurikulum:Hakikat, Fondasi, Desain, danPengembangan. Jakarta: Kencana.
Arsyad, A. (2019). Media Pembelajaran. Depok : Rajawali Press.
Eny Winaryati, Muhammad Munsarif, Mardiana, S. (2021). Cercular Model of RD&D. (Shofiyun Nahidloh, Ed.). PENERBIT KBM INDONESIA.
Hamalik, O. (2015). Kurikulum Dan Pembelajaran. Jakarta : Bumi Aksara.
HR. Ibnu Majah. (n.d.). no. 224. dari sahabat Anas bin Malik Radhiyallahu ’Anhu, dishahihkan Al Albani dalam Shahiih Al-Jaami’ish Shaghiir no. 3913.
Indah Sri Wahyuni, Supriadi, Supratman Zakir, Iswantir. (2022). “Menggunakan Articulate Storyline Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMAN 1 Kecamatan Guguak Design of Interactive Learning Media Using Articulate Storyline In Islamic Religious Education Lessons At SMAN 1 Guguak District,.” Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat. https://doi.org/https://doi.org/10.59141/comserva.v1i9
Khaira, H. (2021). Pemanfaatan aplikasi kinemaster sebagai media pembelajaran berbasis ICT. In Prosiding Seminar Nasional Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia (SemNas PBSI)-3 (pp. 39–44). FBS Unimed Press. Retrieved from http://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/41218
Khairunnisa, S., Hakam, A., & Amaliyah, A. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Permainan Monopoli pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam. TARBAWY: Indonesian Journal of Islamic Education, 5(1), 60–69.
Lase, F., & Halawa, N. (2022). Mendidik Peserta Didik Dengan Nilai Nilai Karakter Cerdas Jujur. Educativo: Jurnal Pendidikan, 1(1), 190–206.
Manizar, E. (2018). OPTIMALISASI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SEKOLAH. Tadrib: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 3(2), 251. https://doi.org/10.19109/Tadrib.v3i2.1796
Muhammad Yaumi. (2018). Media dan Teknologi Pembelajaran. Jakarta: Prenadamedia Grup.
Muhson, A. (2010). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 8(2). https://doi.org/10.21831/jpai.v8i2.949
PRATIWI, I. K. A. W. (2015). Penerapan Model Kooperatif Tipe TGT dengan Media Visual dalam Peningkatan Pembelajaran IPS di Kelas IV Sekolah Dasar. KALAM CENDEKIA PGSD KEBUMEN, 2(1).
Riduwan dan Sunarto. (2012). Pengantar Statistika. Bandung: Alfabeta.
Rusman, D. K., & Riyana, C. (2011). Pembelajaran berbasis teknologi informasi dan komunikasi. Bandung: Rajawali Pers.
Saputri, F., & Mudinillah, A. (2022). PEMANFAATAN APLIKASI KINEMASTER DALAM PEMBUATAN VIDEO PEMBELAJARAN DI SD 03 KOTO PULAI. Jurnal Teknodik, 183–198. https://doi.org/10.32550/teknodik.vi.876
Sari, M. (2021). “Pancasila, Merdeka Belajar dan Kemerdekaan Pendidik.” Malang: Unisma Press.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta.
Sugiyono, P. D. (2019). Metode Penelitian Pendidikan (Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, R&d dan Penelitian Pendidikan). Metode Penelitian Pendidikan.
Surjono, H. D., & Gafur, A. (2010). Potensi pemanfaatan ICT untuk peningkatan mutu pembelajaran SMA di kota Yogyakarta. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 2(2).
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. (2003). Jakarta: Depdiknas.
DOI: http://dx.doi.org/10.30984/jpai.v5i1.3172
Article Metrics
Abstract view : 78 timesPDF - 38 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Journal of Islamic Education : The Teacher of Civilization
Tim Jurnal Pendidikan Agama Islam
Jl. Dr. S.H. Sarundajang, Kawasan Ringroad I, Malendeng Manado Kode Pos 95128, Sulawesi Utara, Indonesia.
All publication by Jurnal Pendidikan Agama Islam are licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Pendidikan Agama Islam : The Teacher of Civilization, ISSN 2471-2149 (Online), ISSN 2809-7513 (Print)